Rahasia untuk merencanakan konten yang efisien

28 Februari 2024Pinterest Content Academy

Temukan cara cerdas agar konten bekerja lebih keras untukmu dengan produktivitas dan teknik perencanaan demi menghemat waktu dan membantumu memposting lebih konsisten.

Rencana pembelajaran

  • 3 M untuk mengadaptasi konten yang ada: membuat ulang, mengonsep ulang, memperbarui.

  • Pendekatan batch konten—dan cara menerapkannya dalam pembuatan kontenmu sendiri.

  • Cara menggunakan alat penjadwalan untuk membuat kalender konten.


Menampilkan Hina Gujral, @
hinagujral